Selamat datang!

Bahasa Mandarin semakin penting perannya di perekonomian global saat ini. Menguasai bahasa Mandarin memberikan Anda sebuah keuntungan tersendiri, baik dalam hal karir, maupun dalam pengalaman lintas budaya. Di balik bahasa Mandarin, terkandung budaya Tionghoa yang berusia ribuan tahun dan kaya akan nilai-nilai yang berguna.

Blog ini berupaya membantu Anda belajar bahasa Mandarin serta budaya Tionghoa, agar kita bisa lebih memahami bahasa dan budaya ini.

Bila blog ini bermanfaat bagi Anda, kami menerima donasi secangkir dua cangkir kopi di sini. Terima kasih!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Trending

Liu Bang dan Xiang Yu

By admin / January 12, 2010 / 8 Comments

Kapan Sebaiknya Kita Ujian HSK

By admin / February 13, 2024 / 0 Comments

Panduan HSK Level 4

By admin / January 22, 2019 / 0 Comments

Kaisar Pertama Tiongkok – Qin Shi Huang

By admin / December 23, 2009 / 0 Comments

Software Input Pinyin

By admin / October 15, 2009 / 4 Comments

Ratusan Aliran Filosofi–Zhu zi bai jia

By admin / November 18, 2009 / 1 Comment

Nenek Moyang Bangsa Tionghoa–Huangdi dan Yandi

By admin / October 20, 2009 / 2 Comments